Batik Syall Tulis - Bunga
Fabric Type: Batik
Pattern Name: Sekar Jagad
Pattern Meaning: Motif “Sekar Jagad” berasal dari sekar dan jagad dalam bahasa jawa “Sekar” artinya bunga dan “Jagad” artinya dunia. Motif Sekar Jagad menggambarkan miniatur keragaman keindahan baik di Indonesia maupun di dunia, yang tergambar melalui pernik pola dan motifnya. Motif “Sekar Jagad” juga memiliki makna keindahan atau kecantikan yang membuat orang yang memandangnya jadi terpesona.
Material Type: Sutra *
Size: 2.5 mtr x 90cm
Type of Thread: Benang Sutra
Coloring Type: Pewarna Sintetis
Fabric Making Technique: ATBM
MSME Profile
Batik Komar was established in 1998 by H. Komarudin Kudiya and his wife, Hj. Nuryanti Widya. Batik Komar started from Cirebon batik but Batik Komar also developed West Java batik and modern batik. Batik Komar's products are Batik Tulis, Cap and Batik Combination fabric materials. We also accept custom designs and sell fabrics, shirts, blouses, scarves and headscarves.