Selendang Orange Motif Aceh Selatan
Fabric Type: Katun
Pattern Name: Motif Aceh Selatan
Pattern Meaning: Motif ini dikenal dengan Bunga Seulanga, atau dikenal juga dengan sebutan "Keunanga". Makna motif ini melambangkan keharmonisan keluarga dengan adat istiadat Aceh.
Material Type: Katun
Size: 1.80x1.10 cm
Coloring Type: Pewarna Sintetis
Fabric Making Technique: Kombinasi
MSME Profile
Vinnel Gallery merupakan unit usaha yang didirikan oleh fashion designer Aceh Nelisma Amin pada tahun 2016. Vinnel Galery memiliki produk fashion berupa wastra Tenun, Songket, Bordir dan Batik Motif khas Aceh. Produk Vinnel Galery merupakan satu-satunya produk kain tradisional yang mengikuti warna modest fashion di provinsi Aceh. Selain itu, Nelisma Amin juga ikut berkontribusi dalam upaya pengembangan Wastra di Provinsi Aceh, Nelisma Amin sering diundang menjadi Narasumber, Pelatih bahkan Pelaksana program pemerintah terkait dengan pengembangan Kain Wastra di Provinsi Aceh.