Tenun Cual
Jenis Kain: Tenun
Nama Motif: corak insang lidah api
Makna Motif: alat kehidupan pada ikan memberikan semangat dan dorongan dalam kehidupan
Jenis Bahan: Katun
Ukuran: Panjang 230cm x Lebar 108cm
Jenis Benang: Benang Kristal
Jenis Pewarnaan: Pewarna Sintetis
Teknik Pembuatan Kain: Gedogan
Profil UMKM
Berdiri tahun 2009 dengan produk unggulan kain tenun tradisional khas Kabupaten Sambas Kalimantan Barat, serta produk turunan lainnya seperti pakaian, peci, tas dan syal