Batik Motif Perahu Baganduang
Jenis Kain: Batik
Nama Motif: Perahu Baganduang
Makna Motif: awalnya kegunaan perahu baganduang ini adalah sebagai alat transportasi bagi keluarga kerajaan. kemudian beralih fungsi dari alat transportasi keluarga raja menjadi aat transportasi manjapuik limau oleh calon menantu ke rumah calon mertua. sekarang menjadi sebuah tradisi di kecamatan Kuantan mudik (Lubuk Jmbi) dan kemudian menjadi agenda wisata wajib tahunan Kabupaten Kuantan Singingi
Jenis Bahan: Katun
Ukuran: 112 x 250 cm
Jenis Pewarnaan: Pewarna Sintetis
Teknik Pembuatan Kain: Tulis
Profil UMKM
Berdiri di tahun 2016. Batik Nagori memproduksi lebih dari 500 items bahkan lebih perbulannya, mulai dari kain batik, busana, tas dan kerudung dengan pemasaran keseluruh penjuru Nusantara. Motif unggulannya seperti Perahu Beganduang, Jalur, Dayung dan Takuluak Barembai. Sampai saat ini Batik Nagori siap menjadi pengusaha fashion dan siap memulai ekspor ke berbagai negara didunia.