Wastra

Sarung dan Selendang

Rp 1.500.000

Deskripsi Produk :

Jenis Kain: Tenun
Nama Motif: Motif sadum sutra gatif
Makna Motif: memaknai kain Ulos ini sebagai simbol suka cita sebagai pertanda motivasi penyemangat dalam suatu keluarga agar tetap bersuka cita dalam segala aktivitas sehari-hari.
Jenis Bahan: Sutra
Ukuran: (2,5m x 1,1m Sarung),(2m x 70cm Selendang)
Jenis Benang: Benang Sutra
Jenis Pewarnaan: Pewarna Alam
Teknik Pembuatan Kain: ATBM


Profil UMKM

Dimulai dari tahun 2000 sebagai penenun sadum biasa, yang digunakan sebagai kain untuk diacara suka dan duka. Semakin berkembangnya jaman dan permintaan fashion akan tenunan semakin maju, kami menciptakan bahan untuk dipakai dengan bahan seadanya. Dengan bahan benang yang tersedia, namun dengan kualitas seadanya luntur, panas dan bahan kain yang berat. Pada Tahun 2011 kami mendirikan LPK ANUGRAH, dengan banyak pembelajaran dalam pendirian ijin usaha. Dimulai dari permintaan pelanggan, masukkan mereka. Kami lebih inovatif lagi dalam pemilihan bahan yang nyaman pakai, ringan, tidak luntur dan pilihan warna yang fariatif.