Camilan Nusantara

Woh Keripik Tempe Seaweed BBQ 100 gram (Woh Tempeh Seaweed BBQ)

Rp 50.000

Deskripsi Produk :

Berat Bersih: 100
Kandungan Bahan: Tempeh, palm oil, seaweed bbq seasoning
Varian / Rasa: Seaweed BBQ

Keripik Tempe Woh Chips diproduksi secara higenis dan bersertifikat nasional. Dipacking dengan food technology Jepang, tanpa pengawet.

Telah diexport ke ASEAN, dan telah mengikuti berbagai pameran nasional dan internasional dan
penghargaan berskala internasional.

Third Place Best Booth Presentation Fruit Indonesia 2016 by Ministry of Agriculture
First Place Export Start-Up 2017 by Ministry of Trade
Guest Speaker in Morning Business Trans TV 2015 and E-business Channel El-shinta TV 2017


Fruit Indonesia 2016
Nanning China 2016
Trade Expo Indonesia 2017-2019
SIAL Interfood 2017-2019
Indonesian Week in Malaysia 2016-2017
Indonesian Week in Singapore 2018-2019
Taiwan Halal International Expo 2017-2018
Malaysia Halal International Expo 2018-2019
Santri Enterprenuer Expo 2018
Agrinex 2018
Guandong and Macau Branded Products 26-28 Jully 2019
Indonesian Week and Business Matching in Moscow Russia 1-4 August 2019
 

Selengkapnya

Kultiva Co DKI Jakarta

Profil UMKM

Kultiva Co. berdiri di akhir tahun 2016, kami memulai usaha kami setelah melihat bagaimana di pasar eksport kualitas produk UKM Indonesia sudah baik, tetapi secara packaging dan sertifikasi international sangat kurang. Kami akhirnya memulai membangun brand Woh (yang berasal dari Bahasa Jawa "woh-wohan" yang artinya buah). Kami berharap produk Woh bisa mengenalkan buah dari bumi Indonesia, dan ber"buah" baik buat kami dan komunitas sekitar kami. Produk unggulan kami adalah Keripik Tempe, Ubi Ungu, Pisang, Nangka dan Kulit Ikan. Kami saat ini sudah dieksport ke 7 negara: Australia, Singapura, Cina, Taiwan, Malaysia, Canada dan USA. Produk kami bersertifikat halal, PIRT, BPOM, HACCP, FSSC22000 Stage 1.