Madu Trigona Ponpes Nurul Qur'an
Camilan Nusantara
Bengkulu
Madu NQL adalah madu yang dihasilkan dari lebah Trigona yaitu Lebah madu Tak bersengat (Stingless Bee) dibudidayakan di Ponpes Nurul Qur'an Kab. Lebong Prov. Bengkulu. Madu NQL memiliki Visi dan Misi yaitu : “Menjadi Pelopor dalam Produksi Madu Berkualitas, Berintegritas, Ramah Lingkungan, dan Menjaga Kelestarian Alam”. Unit usaha budidaya lebah madu Trigona Ponpes Nurul Qur’an berdiri pada tahun 2018 dengan sistem budidaya masih secara tradisional. Kemudian Pada Tahun 2021 Unit usaha Ponpes Nurul Qur'an mendapat Binaan dari Bank Indonesia yang kemudian semakin berkembang dan maju secara mo.dern. Madu NQl saat ini sudah memiliki NIB, Sertifikat Halal, dan Sertifikat BPOM.
- madu_nurul_quran
- profile.php
- E-commerce
- Website
- M. Nanang Tantowi
- HP
- Telp
- nanangtantowi7@gmail.com
- Jalan Raya Tubei – Desa Sukau Kayo – Kecamatan Lebong Atas – Kabupaten Lebong - Provinsi Bengkulu