Kopi Gaharu Spicy Aromatic Pasak Bumi
Berat Bersih: 25 gr
Kandungan Bahan: Daun Gaharu (Aquilaria Mallaccensis), Kayu manis (Cinnamomun zeilanicum), Gula aren (Arenga pinnata), Jahe (Ginger), Sereh (Lemon grass), Rempah herbal lainnya, Kopi.
Varian / Rasa: Original
Kopi yang mengandung antioksidan dan senyawa yang dapat membantu menetralkan zat berbahaya seperti radikal bebas. Kopi ini dapat mencegah kerusakan oksidatif pada sel Anda, mengurangi peradangan dan melindungi dari penyakit kronis. Teh Gaharu (Agarwood Tea) berasal dari daun tanaman Aquilaria malaccensis. Teh Gaharu adalah salah satu minuman antioksidan paling populer. Minuman ini sangat kaya akan flavonoid plus, senyawa yang telah dipelajari secara ekstensif untuk efek antioksidannya.
“Kopi Gaharu –Spicy Aromatic” termasuk 12 herbal yang terkandung di dalamnya dapat meningkatkan kekebalan tubuh dan dibuat tanpa tambahan pewarna, pemanis buatan, pengawet, atau bahan lain yang dipertanyakan.
Profil UMKM
Teh Gaharu Cinnamon merupakan produk asli Kalimantan Timur dengan bahan baku yang bersumber dari perkebunan sendiri dengan jaminan kualitas dan manfaat. Dibuat dari daun Aquilaria mallacensis (daun gaharu) dan Cinnamomun (kayu manis), sehingga terjamin keaslian dan mutunya, mulai dari proses pemetikan daun, pengolahan, hingga pendistribusiannya. Sekatup Sari Indonesia sebagai produsen sejak tahun 2015, terdapat lebih dari 3000 pohon Gaharu di perkebunan sebagai bahan baku utama, dengan pohon yang telah berumur hingga 8 tahun.